Jadwal Terkini Duel Perebutan Gelar Juara Tinju Dunia (per 18 Juni 2019)
Berita Tinju: Berikut ini merupakan jadwal terkini duel perebutan gelar juara tinju dunia World Boxing Organization (WBO), International Boxing Federation (IBF), World Boxing Association (WBA), dan World Boxing Council (WBC) per 18 Juni 2019:
19 JUNI
Di Chiba (Jepang):
- Aston Palicte vs Kazuto Ioka, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar lowong kelas bantam yunior WBO.
- Hiroto Kyoguchi vs Tanawat Nakoon, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas terbang yunior WBA milik Kyoguchi.
- Casey Morton vs Miyo Yoshida, 10 ronde, untuk memperebutkan gelar lowong kelas bantam yunior WBO wanita.
**
21 JUNI
Di Indio, California (AS):
- Andrew Cancio vs Alberto Machado, rematch, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar ‘regular’ kelas ringan yunior WBA milik Cancio.
- Angel Acosta vs Elwin Soto, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas terbang yunior WBO milik Acosta.
**
22 JUNI:
Di Horsens (Denmark):
- Dina Thorslund vs April Adams, 10 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas bulu yunior WBO wanita milik Thorslund.
**
28 JUNI
Di Temecula, California (AS):
- Richard Commey vs Ray Beltran, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas ringan IBF milik Commey.
Di Montreal (Kanada):
- Marie Eve Dicaire vs Maria Lindberg, 10 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas menengah yunior IBF milik Dicaire.
**
29 JUNI
Di Houston (AS):
- Jermall Charlo vs Brandon Adams, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar interim kelas menengah WBC milik Charlo.
Di Providence, Rhode Island (AS):
- Demetrius Andrade vs Maciej Sulecki, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas menengah WBO milik Andrade.
- Khalid Yafai vs Norbelto Jimenez, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas bantam yunior WBA milik Yafai.
**
6 JULI
Di Nur-Sultan (Kazakhstan):
- Nordine Oubaali vs Arthur Villanueva, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas bantam WBC milik Oubaali.
**
12 JULI
Di Osaka (Jepang):
- Robert Brant vs Ryoya Murata, rematch, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar ‘regular’ kelas menengah WBA milik Brant.
**
13 JULI
Di London (Inggris):
- Nicola Adams vs TBA, 10 ronde, untuk memperebutkan gelar interim kelas terbang WBO wanita milik Adams.
Di Carson, California (AS):
- Rey Vargas vs Tomoki Kameda, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas bulu yunior WBC milik Vargas.
**
20 JULI
Di Las Vegas (AS):
- Keith Thurman vs Manny Pacquiao, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas welter WBA milik Thurman.
- Caleb Plant vs Mike Lee, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas menengah super IBF milik Plant.
**
27 JULI
Di Baltimore (AS):
- Gervonta Davis vs Ricardo Nunez, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas ringan yunior WBA milik Davis.
- Tevin Farmer vs Guillaume Frenois, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas ringan yunior IBF milik Farmer.
**
2 AGUSTUS
Di Las Vegas (AS):
- Eva Wahlstrom vs Yareli Larios, 10 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas ringan yunior WBC milik Wahlstrom.
**
3 AGUSTUS
Di New York (AS):
- Marcus Brown vs Jean Pascal, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar interim kelas berat ringan WBA milik Brown.
**
17 AGUSTUS
Di Los Angeles (AS):
- Emanuel Navarrete vs TBA, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas bulu yuior WBO milik Navarrete.
Di Flint, Michigan (AS):
- Claressa Shields vs Ivana Habazin, 10 ronde, untuk memperebutkan gelar lowong kelas menengah yunior WBO.
**
24 AGUSTUS
Di Weslaco, Texas (AS):
- Brandon Figueroa vs Javier Nicholas Chacon, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas bulu yunior WBA milik Figueroa.
Di Nagoya (Jepang):
- Kosei Tanaka vs Jonathan Gonzalez, 12 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas terbang WBO milik Tanaka.
**
22 SEPTEMBER
Di Ahualulco del Mercado (Meksiko):
- Yazmin Rivas vs Ana Maria Lozano, 10 ronde, untuk memperebutkan gelar kelas bulu yunior WBA wanita milik Rivas.
Artikel Tag: WBO, IBF, WBA, WBC, jadwal duel
Published by Ligaolahraga.com at https://www.ligaolahraga.com/tinju/jadwal-terkini-duel-perebutan-gelar-juara-tinju-dunia-per-18-juni-2019
Belum ada komentar.
Jadilah yang pertama berkomentar disini