Kanal

Meski Cedera, Marcus Thuram Jadi Sorotan Media di Laga Lawan Atalanta

Penulis: Uphit Kratos
03 Mar 2024, 02:00 WIB

Marcus Thuram

Berita Liga Italia: Marcus Thuram mengalami cedera, namun dia tetap berhasil menarik perhatian karena aksi-aksi di lapangan saat Inter Milan mengalahkan Atalanta 4-0.

Sang striker absen karena cedera paha dan lebih banyak duduk di pinggir lapangan dekat bangku cadangan daripada di tribun VIP. Hal ini membuat sensasi menonton pertandingan terlihat lebih hidup karena dia dekat dengan bench

Kamera menyorotnya ketika dia duduk dengan mulut terbuka menyaksikan rekan setimnya, Lautaro Martinez, melepaskan tendangan kaki kiri yang melewati satu pemain Atalanta dan masuk ke pojok atas gawang dari tepi kotak penalti.

Marcus Thuram kemudian memutuskan untuk meniru wasit saat gol tim La Dea dianulir karena pelanggaran terhadap Aleksei Miranchuk. Dia juga dengan senang hati merekam adegan di tribun penonton dengan ponselnya.

Tidak hanya itu, dia kemudian mengunggahnya ke Instagram Stories-nya, yang membuat setiap unggahannya viral di media sosial.

Tentu saja, alasan sebenarnya dia ada di sana adalah agar dia bisa langsung masuk ke dalam lapangan dan bergabung dalam perayaan pertandingan setelah peluit akhir dibunyikan, mengingat laga ini sangat penting untuk posisi Inter Milan di puncak klasemen.

WHAT A FINISH FROM LAUTARO MARTINEZ 🤯

That makes it 2⃣3⃣ Serie A goals this season for the Inter striker 👏 pic.twitter.com/rVM33q5vQs

— Football on TNT Sports (@footballontnt) February 28, 2024
An error occurred while retrieving the Tweet. It might have been deleted.

Lautaro Martinez scored a GOLAZO for his 23rd league goal of the season and Thuram couldn't believe it 😂

One of the most in-form strikers in the world 🇦🇷 pic.twitter.com/fnqUhFcg99

— ESPN FC (@ESPNFC) February 28, 2024
An error occurred while retrieving the Tweet. It might have been deleted.

Artikel Tag: marcus thuram, Inter Milan, Atalanta

Berita Terkait

Berita Terpopuler Minggu Ini

Berita Terbaru